Kamis, 26 September 2013

News: Happy birthday Google-15


                                                                                       
Tak terasa sudah 15 tahun Google Berkiprah di dunia maya dan kini pada tanggal 26-9-2013 google genap berusia 15 tahun. dan ada yang unik lo di ulang tahun google ke 15 ini



Google menghadirkan sebuah doodle interaktif yang terinspirasi dari permainan pinata.
Doodle kali ini berbentuk sebuah gim video sederhana yang menantang Anda untuk melepaskan permen sebanyak-banyaknya dengan memukul pinata berbentuk bintang.
Doodle itu merupakan bagian dari perayaan ulang tahun ke-15 Google dimana mesin pencari itu menghadirkan Google in 1998.
Dengan mengetik Google in 1998 di Google, Anda bisa melihat bagaimana penampilan mesin pencari itu di awal tahun berdirinya.
Dengan nama awal BackRub dan berasal dari sebuah garasi di Menlo Park, Google didirikan oleh duet mahasiswa Larry Page dan Sergey Brin sebagai proyek penelitian mereka.
Proyek ilmiah itu kini tumbuh menjadi salah satu situs yang paling banyak dikunjungi di dunia.
Tanggal pasti mengenai ulang tahun Google sudah lama menjadi perdebatan dengan sejumlah analis menyebut tanggal tepat ulang tahun Google adalah pada 7 September, tanggal dimana situs itu didirikan, atau pada 15 September, tanggal dimana google.com didaftarkan.



official page:https://www.google.co.id/
 
 



                



News: Royal Master, Game Terbaru Megaxus


Setelah sukses dengan Ayooke , kini Megaxus Menghadirkan Game online terbarunya yaitu   ''ROYAL MASTER'' yang katanya MMORPG terbaik dengan kombinasi yang berbeda dari MMORPG. game ini merupakan game action-rpg yang dipadu dengan unsur RTS (Real Time Strategy) serta memiliki tampilan grafis 3 D.
Sampai saat ini belum ada Informasi kapan gama Royal master akan Launch.

screenshot:



 
Makanya pantengin terus Cyber game, untuk tau info Royal master ok? ^_^
 
 
 






Jumat, 20 September 2013

News: Plants VS Zombie 2 it's about time Diliris

Tanaman vs Zombies 2 logo.png
 
 
Hi cyber gamers Game yang ditunggu tunggu telah hadir nih , game ini adalah Plants Vs Zombie 2
Game buatan pop cap ini bahkan  telah ditunggu tunggu lo.
dikutip di web resmi Pop cap mengatakan :
 
''The zombies are coming… back. It’s about time!
The sequel to the hit action-strategy adventure with over 30 Game of the Year awards is here. Join Crazy Dave on a crazy adventure where you’ll meet, greet and defeat legions of zombies from the dawn of time to the end of days. Amass an army of powerful new plants, supercharge them with Plant Food and power up your defenses with amazing new ways to protect your brain''
 
 
 
Pada bulan Agustus 2012, PopCap mengumumkan bahwa mereka sedang mengerjakan sekuel, dan bahwa hal itu akan mencakup "fitur baru, pengaturan, dan situasi".  Dalam pengumuman kemudian, perusahaan ini menegaskan bahwa permainan baru akan dirilis pada tanggal 18 Juli , 2013.  Pada tanggal 26 Juni 2013, PopCap mengumumkan pada halaman Twitter mereka bahwa permainan akan melepaskan lebih dari sebelumnya diumumkan. ''On July 9, the game was released in Australia and New Zealand on the iOS App Store [ 3 ] and came out worldwide on August 15, 2013. [ 4 ] On September 12, 2013, PopCap announced that the game is released in China for Android users although they will release the game worldwide in Fall 2013.''   Pada tanggal 9 Juli permainan ini dirilis di Australia dan Selandia Baru pada iOS App Store dan keluar di seluruh dunia pada tanggal 15 Agustus 2013.  Pada tanggal 12 September 2013, PopCap mengumumkan bahwa game ini dirilis di Cina untuk pengguna Android meskipun mereka akan merilis game di seluruh dunia pada musim gugur 2013.
 
Tanaman vs Zombies 2 logo.png
 
Beberapa karakter baru yang ditambahkan


Screenshoot:



Official page: http://www.popcap.com/plants-vs-zombies-2
 
 

 

Kamis, 19 September 2013

Ruler: Cross fire Tournament World Cyber Game (WCG) 2013

 

crossfire

5 vs. 5
PC / Online
SmileGate
SMILE GATE (http://www.smilegate.com/)
FPS
2007



Developed by Smilegate, a company known for its FPS games, Cross Fire presents an in-depth dimension to the category of online FPS games. The realistic features make space for a fierce war between mercenary corporations. It provides the most basic and important characteristics of an online FPS game, including realistic hit impact, a strategic battle map and existing units and weapons. Players can fully customize their characters and enjoy the game through various modes (team match, clan match, death match and tutorial mode). Cross Fire is also known for taking in account the opinions of the players since its development stage and for offering the opportunity of a ghost match with invisible enemies.



Sumber: http://www.wcg.com/

Selasa, 10 September 2013

Event: Line Meets Gemscool season 2



Hohohoho..Cybergamer maaf ya udah lama gak ngasih berita event ^^ ,tapi kali ini kita akan ngebahas Event dari LINE yang bekerjasama dengan GEMSCOOL . Yaitu ''LINE meets GEMSCOOL 2'' yang berhadiah 13.000 Gcash. untuk ikutan caranya cukup gampang kok


 
 
HOW TO GET G-CASH:
  1. ajak 5 orang kamu pakai LINE dengan memasukan nomor teleponya
  2. Download line dan install di smartphonemu
         DOWNLOAD LINE :
    3. Buat New account (daftar baru)
    4. Add @cool (official Gemscool di line) dalam waktu 1jam setelah registrasi berhasil
    5. kamu akan mendapatkan pesan otomatis tentang Gcash kamu
    6. setelah minggu ke4 kamu akan mendapatkan 10.000gcash + 3000gcash Bonus
 
 
Official page: http://www.gemscool.com/
   
 


News: Lost saga National Championsip 2013 DIMULAI



Hi cybergamer ada 1 info yang sangat penting nih buat kamu yang suka main Lostsaga . Persiapkan dirimu! Karena sebentar lagi akan datang ujian sesungguhnya bagi kamu para heroes sejati...
Yaitu LostSaga National Championship 2013!!!
Tahap eliminasi LSNC 2013 akan diadakan di Jakarta, Medan, Palembang, Surabaya, Bali, Pontianak, Makassar, Semarang dan Bandung.
Jadi buruan deh semua pada daftar dan wakili kotamu di Grand Final LSNC 2013 d...i Jakarta!
Total hadiahnya 200 juta rupiah lho! WOW!
dan untuk 2 tim yang menang akan menuju LostSaga World Championship 2014 di Seoul, Korea dan mewakili Indonesia

For more info: http://www.gemscool.com/news/news_view.php?seq=7695
Official page : http://lostsaga.gemscool.com/